Pindah dari Blogspot ke WordPress

Pindah dari Blogspot ke WordPress

blogspot_wordpress.jpgBlogspot dan WordPress mempunyai fasilitas dan keunggulan beda-beda. Jika Anda bertipe suka coba-coba program blog dan ternyata jatuh hati dengan WordPress, tapi sudah lama nge-blog menggunakan Blogspot, trus bagaimanakah memindahkannya ?. Begini cara pindahan rumah blog dari Blogspot ke WordPress

1. Buka 2 jendela browser atau 1 browser dengan 2 tabs (direkomendasi pake firefox). Masih dalam 1 browser, login ke admin Blogspot pada tab pertama, dan login ke WordPress pada tab ke 2.
2. Lihat pada boks Perkakas (Tools), klik Impor (Import)

blogspot-wordpress1.jpg  blogspot-wordpress1b.jpg

3. Pada halaman Import, klik link Blogger.

blogspot-wordpress2.jpg

4. Muncul tombol Authorize (Beri Kuasa), klik tombol itu.
5. Selanjutnya, browser akan membawa pada halaman milik Google, klik tombol Berikan Akses.

blogspot-wordpress3.jpg

6. WordPress akan berkomunikasi mengumpulkan tulisan, kategori, dan komentar dari Blogspot. Kemudian muncul pada halaman WordPress, pemberitahuan tentang jumlah tulisan dan komentar. Selanjutnya klik tombol Impor.

blogspot-wordpress4.jpg

7. WordPress akan menunjukkan status transfer data tersebut. Sampai akhirnya muncul tombol Tentukan Penulis. Biasanya terjadi ketidakcocokan antara status transfer dengan fakta yang terjadi. Jika Anda menemui status transfer macet dan sudah muncul tombol Tentukan Penulis, biasanya proses tersebut sudah selesai. Pastikan/cocokkan dengan membuka blog WordPress Anda pada tab terpisah, dan cocokan dengan blogspot Anda. Pastikan sudah tersingkronisasi.

blogspot-wordpress5.jpg

8. Jika data pada WordPress dan Blogspot cocok, silahkan klik tombol Tentukan Penulis tadi. Selanjutnya muncul nama pengguna (versi WordPress Anda). Klik tombol Simpan Perubahan.
9. Halaman selanjutnya adalah berisi daftar tulisan Anda yang telah diimpor dari Blogspot.
10. Selamat berjuang dengan WordPress.

Proses import ini juga berlaku bagi blog yang menggunakan program WordPress dalam web hosting pribadi.

dongkrak
BOC Banner

9 Comments

  • patrick says:
    July 12, 2020 at 10:46 pm

    mari teman-teman langsung saja bergabung di tempat kita lagi banyak permainan baru yang di belum ada di tempat lain nya buruan daftar dan segera terus di mainkan langsung WAMA88

  • Harga Jual Blackberry Iphone Laptop Murah says:
    March 27, 2011 at 3:56 pm

    Antara Blogger dan wordpress ada banyak perbedaan yang banyak. Untuk bisnis blogspot lebih unggul.

  • elizabethhahn.com says:
    May 1, 2010 at 10:41 pm

    wah siap nih buat praktekan semua ini.ane siap siap pindahan semua nih….

  • Domain .com murah says:
    April 29, 2010 at 11:21 pm

    Informasi yang menarik dan lengkap.

    Salam kenal sob.

  • fadhil says:
    April 19, 2010 at 11:53 am

    apa kode html di sidebar blogger juga bisa di pindahkan ke wordpress secara otomatis??

  • Fajar says:
    January 25, 2010 at 5:44 pm

    data yang di blogspot akan hilang gak?masih bisa di buka gak?

  • kecebongbugil says:
    July 28, 2009 at 10:14 am

    Saya juga muncul begini nih :
    The page you have requested cannot be displayed. Another site was requesting access to your Google Account, but sent a malformed request. Please contact the site that you were trying to use when you received this message to inform them of the error. A detailed error message follows:

    The site “http://wordpress.com” has not been registered

    kenapa yaa?

  • Muslihun Al-lampani says:
    May 3, 2009 at 1:01 pm

    Aku gagal muncul tylisan :
    The page you have requested cannot be displayed. Another site was requesting access to your Google Account, but sent a malformed request. Please contact the site that you were trying to use when you received this message to inform them of the error. A detailed error message follows:

    The site “http://wordpress.com” has not been registered

  • Muslihun Al-lampani says:
    May 2, 2009 at 3:15 am

    Tertarik juga nich…

Leave A Response

Promo Hosting

Promo 3 Tahunan Web Hosting

Mendapatkan 3 tahun kontrak web hosting hanya dengan bayar harga setahun, gratis domain name hingga beri cashback ke pelanggan. Stock sangat terbatas dan bilamana tercukupi maka promo akan kami akhiri. Segera klaim paket web hosting 3 tahunan nya di halaman Promo Hosting 3Tahunan.

Web Hosting Cpanel
Web Hosting LiteSpeed
Web Hosting CloudLinux
Web Hosting PHP
Web Hosting Linux